Selasa, 26 April 2011

praktek 3

*      Cara membuat folder sharing:
1.       Buat sebuah folder
2.       Kemudian klik kanan pada folder yang telah dibuat dan pilih menu sharing and security
3.      Selanjutnya ceklist kotak share this folder on the network dan kotak allow network users to change my files jika tidak ada, klik permissions kemudian ceklist kotak full controll, kemudian klik OK dan selesai.

*      Cara membuka folder yang di sharing:
1.       Buka my computer
2.       Pada tab other places pilih my network places
3.      Double klik pada folder  yang  telah di sharing
4.      Kemudian double klik pada  folder yang akan dibuka.

*      Transfer file di Net Meeting:
1.       Klik ikon transfer  file pada pojok kanan bawah pada jendela windows net meeting
2.       Kemudian pilih ikon add files pada jendela file transfer
3.      Pilih file yang akan dikirimkan pada kotak dialog select files to send yang muncul, lalu tinggal mengklik tombol add
4.      Pilih alamat atau nama teman yang akan kita kirimi file tetapi sebelumnya kembali ke kotak dialog file transfer, Kemudian klik send all.
5.      Maka file yang akan dikirimkan dan akan diterima oleh sipenerima atau yang dikirimi data dan untuk membukyikannya tinggal klik open.  

praktek 2

LANGKAH-LANGKAH UJI KONEKSI MENGGUNAKAN KABEL CROSS.

Bahan-bahan yang di perlukan :
ü  UTP Cable                                        
ü  RJ 45
ü  Crimping tool
ü  Cable tester
Langkah-langkah pembuatan kabel cross
                  Ambil kabel lalu kupas kulit kabel menggunakan crimping tool, disitu akan terlihat 8 kabel kecil warna-warni, kemudian urutkan kabel sesuai yang dibutuhkan. Pada pembuatan kabel PC-to-PC, kita menggunakan urutan yang berbeda pada salah satu kabel.
Pada Ujung A, urutannya adalah :
1.       Putih-orange
2.       Orange
3.      Putih-hijau
4.      Biru
5.      Putih-biru
6.      Hijau
7.      Putih-coklat
8.      Coklat
Masukan ujung kabel dengan cara mendorong hingga mentok pada ujung bagian dalam RJ-45. Lalu rapihkan kabel kemudian ratakan ujung kabel menggunakan crimping tool. Masukan ujung kabel pada lubang RJ-45 dengan cara mendorong hingga mentok pada ujung bagian dalam RJ-45 dan jepit hingga terdengar suara klik. Pastikan jarak antara pembungkus kabel sampai ujung kabel pada konektor RJ 45. Kemudian cek kembali susunannya, bila sudah yakin pres menggunakan crimping tool.
Ulangi langkah tersebut pada ujung yang lainnya (ujung ke B), dengan urutan :
1.       Putih-hijau
2.       Hijau
3.      Biru-orange
4.      Biru
5.    Putih-biru
6.    Orange
7.    Putih-coklat
8.    Coklat
Setelah kedua konektor terpasang pada kedua ujung kabel, tes menggunakan kabel tester. Bila kedelapan lampu indikator menyala sesuai dengan urutannya, berarti sudah tersanbung dengan baik dan kabel siap digunakan. Akan tetapi apabila kabel belum benar maka cek kembali pada konektor.
Kemudian sambungkan komputer 1 dan 2 menggunakan kabel yang telah di buat tadi. Kemudian setting konfigurasi komputer client protocol TCP/IP dengan cara
·         Klik star
·         Klik kanan di icon My Network Place kemudian pilih properties
·         Klik kanan di icon Local Area Network pilih properties
·         Di jendela Local Area Connection pilih Networking
·         Double Internet Protocol (TCP/IP)
·         Di jendela Internet Protocol (TCP/IP) Properties pilih Use the following IP Address
·         Isi IP Address komputer 1 dengan 192.168.0.1
·         Isi IP Address komputer 2 dengan 192.168.0.2                
Langkah selanjutnya Uji Koneksi komputer dengan cara :
·         Klik star
·         Klik run, ketik CMD
·         Klik OK
·         Ketik ping 192.168.0.2 di command proumt computer 1 dan Ketik ping 192.168.0.1 untuk computer 2 <enter>
Yang keluar seperti diatas itu berarti komputer 1 dan 2 tidak terkoneksi. Cek kembali sambungannya dan konfigurasi IP addressnya.





Untuk mengecek Konfigurasi :
·         Klik star
·         Klik run,ketik CMD
·         Klik OK
·         Ketik IP cofig <enter>